Terlihat dan Ditemukan, Di Inkubasi oleh BISMA
Mawar pun memiliki rasa terpendam yang tak bisa diungkapkan secara langsung.
Hmmmm,,, Andaai ia bisa berbicara...
Apa yang akan mawar katakan padanya?
Dan Andaaaai mawar pun bisa berbicara, apakah ia akan mengerti?
Yapp, begitulah indah dan kenikmatan hidup dari Sang Maha Pencipta.
DIA telah menciptakan makhluk yang indah, "Mawar", sebagai simbol ungkapan rasa cinta
dan kasih sayang.
Warnanya yang beraneka ragam, semakin memperkaya perasaan yang ingin diungkapkan mawar.
(Heiii, aku mawar.. aku ingin mengatakan padamu... bahwa aku..)
*aah, mengayal.. lagi-lagi mengayal..
(Jika) Mawar Merah bisa berbicara, ia akan berbicara saat ...
"Saat ia hendak menyatakan cinta pada seseorang"
Mawar merah merupakan simbol cinta, kecantikan, keberanian, keromantisan, penghormatan, dan ucapan selamat.
(Jika) Mawar Orange bisa berbicara, ia akan berbicara saat ...
"Saat ia hendak mengatakan, Aku ingin kamu menjadi bagian di dalam hidupku"
Awww aaaww... So sweeetttt *melting deh..
hehe.
Mawar Orange ini masih jarang ditemui looh..
(jika) Mawar Ungu bisa berbicara, ia akan berbicara saat ...
"Saat ia jatuh cinta pada pandangan pertama"
(Mawar Ini pernah diberikan oleh Cleopatra kepada Mark Anthony sebagai tanda kehormatannya)
Selain itu Mawar Ungu juga merupakan simbol keperkasaan, kegagahan yang menyatu dengan keindahan dan keharuman
(Jika) Mawar Kuning bisa berbicara, ia akan berkata saat...
"Saat ia ingin mengungkapkan persahabatan sejatinya"
Ini dapat menjadi ungkapan selamat, kekaguman trhadap sahabat, dan menjadi awal yang baru.
(jika) Mawar Putih bisa berbicara, ia akan berkata saat...
"Saat ia ingin menunjukkan ketulusan cintanya padamu"
Tapi berhati-hatilah dalam memberi mawar putih, karena di beberapa budaya dapat berarti belasungkawa dan kesialan.
Dan masiih banyak lagi warna lainnya..
Yaapp, warna pada mawar seperti "emosi" pada manusia.
Begitu kompleks, dan penuh arti .....
Sumber:
http://wwwmawarungu.blogspot.com/2010/11/mawar-adalah-tumbuhan-yang...
http://www.gen22.net/2010/12/arti-warna-buga-mawar.html
Kami juga menyediakan:
Jual Bunga Mawar Ungu Murah di Depok
yuuk, punya penghasilan tambahan yang mudah dijalani oleh seluruh kalangan dan sudah terbukti hasilnya!!! Saya buktinya :') http://www.tekanini.com/tanyafiddinila atau http://www.mypassiveincome.tk
© 2022 Created by Ali Akbar - BISMA Founder.
Powered by